Anda memiliki CD/DVD tergores, tidak terbaca, tersendat-sendat :) saat Drive DVD membacanya.
Jangan putus asa, setidaknya ada beberapa Cara Menyelamatkan Data Di CD/DVD Yang Tidak Terbaca atau Rusak yang masih bisa kita usahakan, yang penting jika sudah bisa diakses, semua data sangat disarankan untuk dibackup ditempat lain.
First Choices,
Mungkin Drive DVD anda sudah soak alias Optiknya kurang bagus lagi,
jadi coba gunakan Drive lain,punya teman misalnya atau beli baru.
Second Choices,
Gunakan pasta gigi ( udah karatan kayaknya , warna putih ya jangan yang
lain ), tentukan lokasi goresan lalu oleskan disekitarnya dan poles
dengan lap basah lembut tapi tidak lengket2 kainnya, cara molesnya tegak
lurus dari bagian dalam keluar. Sebelum dimasukkan ke DVD gunakan tisu
basah untuk membersihkan.
Thirty Choices,
Gunakan RINSO ( mau NYUCI ? ) bersihkan langsung seperti nyuci baju,
usapnya tegak lurus dari dalam keluar, lalu keringkan, prosesnya bisa 1
jam.
Fourty Choices, Jika ketiga cara belum mempan, GUNAKANLAH ISOBUSTER / BAd CopY ( salah satu software Penyelamat Data CD/DVD )
Download Softwarenya dibawah
Download Isobusater
Download Bad Copy Pro
mantab....
BalasHapusmakasih softwarenya,akhirnya cd gwe bisa terselamatkan :D
Minta reg key nya, donk.
HapusMakasih sob artikelnya. Mau coba dulu :)
BalasHapusregistrasi key'y brp om?
BalasHapusTetep gak bisa om!
BalasHapusHHAHAH.. makasih bantu binggow. data gua kembali pulih
BalasHapusJika Kaset telah Terbaret2 oleh Pasir apa yang terjadi ??
BalasHapusMeskipun cakram CD nya sudah baret taoi dalam batas wajar masih bisa terbaca koq kalau DVD Playernya masih baru sih. Tapi cara di artikel ini juga oke untuk membantu memudahkan membaca cd/DVD
BalasHapusMas, pake registrasi key, nih...puyenk jadinya,download dimana Boss,reg-key nya? btw thank you banget
BalasHapusmkasih
BalasHapus